Home » » Cara Membuat PAK Tahun 2023 untuk ASN Guru di Website E Kinerja serta Kenaikan Pangkat Periode Juni 2024

Cara Membuat PAK Tahun 2023 untuk ASN Guru di Website E Kinerja serta Kenaikan Pangkat Periode Juni 2024

Halo pembaca semuanya pada postingan kali ini kita akan membahas tentang cara membuat bak tahun 2023 untuk ASN guru pada website kinerja serta akan membahas prosedur kenaikan pangkat ASN khusus guru periode Juni 2024. Dengan keluarnya peraturan baru bahwa sekarang ASN bisa mengajukan kenaikan pangkat 6 kali dalam setahun termasuk juga pada periode Juni 2024 Oleh sebab itu bagi ASN guru yang telah memiliki angka kredit yang cukup maka bisa mengajukan kenaikan pangkat pakan sekaligus kenaikan jabatan.

Cara membuat Pak 2023 integrasi

Bagi membaca semuanya yang mau mengikuti video berikut ini di sini akan dibahas secara detail proses kenaikan pangkat serta pembuatan Park 2023. Silakan simak videonya :

Oke sekarang kita akan membahas cara membuat PAK 2023 terlebih dahulu sebelum kita membahas proses kenaikan pangkat periode Juni 2024.

Untuk membuat PAK 2023 pastikan pembaca semuanya telah membuat Pak 2022 terintegrasi dan telah sinkron dengan akun siasn. Pada menu angka kredit silakan Klik tombol tambah di samping tombol tambah PAK 2022. Nanti kita akan diminta untuk mengisi data untuk pembuatan PAK 2023 dan kita pilih tahun penilaian SKP dan selanjutnya.

Setelah minum pilihan kita semuanya maka akan ada dua sub menu di bawahnya yaitu dan menampilkan data kita serta menampilkan perolehan angka kredit yang telah kita dapatkan pada tahun 2003 tersebut. Silakan periksa data yang anda Tampilkan jika telah benar silahkan lihat pada bagian perolehan angka kredit dan nanti jika angka kredit mencapai kriteria untuk kenaikan pangkat maka silakan centang untuk naik pangkat dan apabila juga mencapai kriteria untuk naik jabatan maka centang juga naik jabatan.

Sampai di sini kita telah berhasil membuat draft PAK 2023 dan kita menunggu konfirmasi atau persetujuan dari atasan sehingga apa kita bisa di download dan ditandatangani kemudian diupload kembali pada website e-kinerja dan pada akhirnya kita sinkronkan ke siasn

 
Support : Kontak | Privasi | Tentang
Copyright © 2024. Fisika Islam - All Rights Reserved
Temukan Kami di Facebook @ Fisika Islam